HR dan Transformasi Digital: Peran HR dalam Meningkatkan Kapabilitas Organisasi di Era Digital
11 May 2018 ∙ Read 2 Mins ∙ By
Surabaya, 3 Mei 2018 - Orange HR sebagai pemberi solusi untuk HR dengan sistem terintegrasi yang dapat membantu pekerjaan HR sehari-harinya dimulai dari rekrutmen, payroll, pengajuan cuti, klaim, absensi dan lain-lain, mengadakan seminar serta diskusi bersama yang mengundang HRD, IT, Owner untuk membahas mengenai tren HR saat ini dan dimasa depan, mengatasi hambatan melalui penerapan teknologi yang berguna bagi HRD.
Karena Teknologi Informasi menjadi bagian dari kebutuhan kehidupan saat ini. Sehingga kemajuan teknologi ini merubah cara hidup menjadi mudah, cepat dan efektif. Kemajuan teknologi ini juga membawa perubahan yang begitu besar dalam proses bisnis secara global. Tentunya, adaptasi teknologi yang terus berkembang ini harus didasarkan pada visi, misi dan strategi bisnis yang jelas.
Tentu saja, bahwa Trend HR secara global berhubungan dengan generasi milenial yang mana, generasi ini sudah banyak disetiap perusahaan dan tentunya terdapat perbedaan-perbedaan dengan generasi sebelumnya, sehingga perlu diketahui bagaimana cara menghadapi aset perusahaan ini sehingga dapat menghadapi tantangan era digital.
Read more article
Fungsi HRIS dalam Rumah Sakit: Meningkatkan Efisiensi dan Kualitas Pelayanan SDM Kesehatan
Rumah sakit merupakan lembaga pelayanan kesehatan yang memiliki struktur organisasi kompleks dan tenaga kerja yang berag...
Manfaat Customer Survey untuk Solusi HRIS
Dalam era digital, perusahaan semakin bergantung pada HRIS (Human Resource Information System) untuk mengelola SDM secar...
Mengapa HRIS Jadi Investasi Wajib untuk Perusahaan yang Ingin Tumbuh?
Dalam era digital saat ini, perusahaan tidak hanya dituntut untuk memiliki produk atau layanan berkualitas, tetapi juga...